Tampilkan postingan dengan label tips n trik. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label tips n trik. Tampilkan semua postingan

TIPS MEMBEDAKAN CERMIN BIASA DAN CERMIN DUA ARAH

Posted by Unknown Jumat, 03 Mei 2013 0 komentar
HATI-HATI
CERMIN 2 ARAH
JIKA BERCERMIN DI MALL,HOTEL DAN TEMPAT UMUM 

          BERCERMIN ATAU ISTILAH KEREN NYA "NGACA" MUNGKIN BIASA SOBAT LAKUKAN SEHARI-HARI SETELAH MANDI,FITNES,MENCUKUR KUMIS,ATAU SEKEDAR MAU TAU "SAYA KEREN ATAU NGGA YA..?!"...HE.HE.HE..LEBAY..!! ITU SAH-SAH AJA ,APALAGI DI RUMAH SENDIRI,BISA AJA SAMBIL SENYUM-SENYUM SENDIRI...!!
TAPI WASPADA SOB KLO BERCERMIN ITU DI TEMPAT UMUM , APALAGI BUAT YANG CEWEK2 NEHH...HARUS EKSTRA WASPADA,KARENA KEBANYAKAN DARI SOBAT-SOBAT SEKALIAN YAKIN BAHWA CERMIN YANG MENGGANTUNG DI DINDING KELIHATAN SEPERTI CERMIN BIASA,TAPI SESUNGGUH NYA APA ITU MEMANG  BENAR CERMIN BIASA..?! ATAU CERMIN ITU CERMIN 2 ARAH..!?? NAH...BARU DENGER KAN CERMIN 2 ARAH...? CERMIN 2 ARAH ADALAH CERMIN YANG APABILA KITA BERCERMIN DI DEPAN NYA,ORANG YANG ADA DI BELAKANG CERMIN ITU BISA MELIHAT KITA,...WOWW..WOWW..WOWW...BAHAYA BUKAN ? APALAGI BUAT KAUM HAWA..!! TAPI JANGAN KHAWATIR ADA TIPS NYA KOK UNTUK MEMBEDAKAN YANG MANA CERMIN BIASA DAN MANA YANG CERMIN 2 ARAH...


CERMIN BIASA
GAMBAR DI SAMPING ADALAH GAMBAR CERMIN BIASA,DIMANA KETIKA KITA MELETAKAN JARI KITA DI DEPAN CERMIN TERSEBUT MAKA AKAN ADA JARAK ANTARA  JARI KITA DAN BAYANGAN JARI DI CERMIN..!!








CERMIN 2 ARAH
GAMBAR DI SAMPING ADALAH GAMBAR CERMIN 2 ARAH ,DIMANA KETIKA KITA MELETAKAN JARI KITA DI DEPAN CERMIN TERSEBUT MAKA TIDAK AKAN ADA JARAK ANTARA  JARI KITA DAN BAYANGAN JARI DI CERMIN..!!








NAH ITULAH SALAH SATU TIPS MEMBEDAKAN YANG MANA CERMIN BIASA DAN MANA CERMIN 2 ARAH..TETAPI DIMANAPUN KITA BERADA TETAPLAH WASPADA,TERUTAMA DI TEMPAT UMUM YANG BEGITU BANYAK ORANG BERKUMPUL DENGAN KEPENTINGAN YANG BERBEDA-BEDA

Baca Selengkapnya ....

CARA MEMBEDAKAN BB ORIGINAL DAN BB REKONDISI

Posted by Unknown Minggu, 28 April 2013 0 komentar

Istilah blackmarket,refurbish atau rekondisi saya rasa gak asing lagi di telinga sobat sekalian...tp sbnrnya sobat sendiri tau gak sih sebenarnya blackmarket dan refurbish itu..?! Nah disini saya akan berbagi tentang barang BM & refurbish itu...!!

Blackmarket atau biasa di sebut BM adalah suatu barang yang tidak ada garansi nya karna barang tersebut masuk ke suatu negara tanpa pajak

Sedangkan barang refurbish adalah barang yang tidak lolos uji kualitas alias reject,yang kemudian di reparasi kembali. Nah disini saya akan bahas ciri-ciri blackberry yang original,refurbish dan yang BM....cekidot sob.....!!

Refurbish : Sablon dus kasar, dibagian bawah biasanya tidak terdapat notifikasi hak paten dalam berbagai bahasa, biasanya disisi kanan tidak ada stiker indentitas handheld.

BM: Sablon halus, dibagian bawah terdapat notifikasi hak paten dalam berbagai bahasa, disisi kanan terdapat stiker indentitas handheld, dus bergambar BB dan berlogo sesuai dengan vendor yg mengeluarkan/memproduksi blackberry tersebut ( tapi ada juga yg hanya berwarna hitam seperti dus resmi).

Resmi: Sablon halus, dibagian terdapat notifikasi hakpaten dalam berbagai bahasa, disisi kanan terdapat stiker indentitas handheld, dus berwarna hitam tidak ada gambar BB hanya ada tulisan Blackberry di bagian atasnya.

-Logo :

Refurbish: Biasanya logo pada bodi &welcome screen & Internet Browser tidak sesuai dengan di dus (ex: di BB pada sattwelcome screen keluar tulisan T- Mobile tapi duspolos /bukan dus keluaran T-Mobile, di Body BB ada tulisan T-Mobile tapi dus polos/ bukan dus keluaran T-Mobile, di Internet browser ( selama masih memakai themes standard ) berlogo T- Mobile tapi duspolos /bukan dus keluaran T-Mobile).

BM: Logo pada bodi & welcome screen & Internet Browser sesuai dengan di dus (selama masih memakai themes standard ).

Resmi: Tidak ada logo pada bodi & welcomescreen &InternetBrowser, kecuali bb keluaran indosat n axis(info dari bro pynatih)

-Pin & Imei :

Refurbish: Biasanya PINnya tidaktetap /dynamic ( berubah-ubah ), IMEI ketika di cek di numbering plans biasanya tidaksesuai dengan device.

BM: PINtetap / static, IMEI ketika di cek di numbering planssesuai dengan device dan vendor, tetapi untukbeberapa jenisBlackberry ada yg belum tercatat di database numbering plans sehingga akan keluar informasi "This IMEI number mightto be correct, but it is impossible to getthis confirmed".

Resmi: PINtetap /static, IMEI ketika di cek di numbering planssesuai dengan device, tetapi untuk beberapa jenis Blackberry ada yg belum tercatat di databasenumbering planssehingga akan keluar informasi "This IMEI number mightto be correct, but it is impossibleto getthis confirmed".


Baca Selengkapnya ....